Contoh laporang pertanggungjawaban pengurus
Bismillahirrahmanirrahim Assalamu Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Salam Tambang KATA PENGANTAR Pertama - tama marilah kita panjatkan puji dan syukur kita kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat rahmat dan Inyah-Nya sehingga sampai saat ini kita masih dapat dipertemukan dalam suasana kekeluargaan yang penuh kecintaan terhadap organisasi kita Forum Mahasiswa Tambang Maluku Utara ( FORMAT – M.U ) UVRI Makassar. Yang awalnya dimulai dari Pelantikan Pengurus, pelaksanaan program kerja hingga sampai pada penyusunan Laporan Pertanggung Jawaban P...